Beranda » Wisata Jepang Tokyo Sky Tree

Wisata Jepang Tokyo Sky Tree

NIINDO – Jepang dengan segala bentuk keindahan alam dan keindahan budaya nya kerap menjadi negara yang paling dinikmati dan kerap menjadi dastinati wisata oleh banyak orang, jepang yang biasa banyak orang ketahui dengan negeri sakura ini membuat banyak orang terbius dengan  kecantikan destinasi wisata nya dan tidak ragu ragu untuk kembali berkunjung lagi.

Tokyo Skytree adalah nama tempat wisata baru di daerah Tokyo Shitamachi, Tempat wisata ini berada di jepang yang di bangun pada tahun 2008 yang menjadi simbol bagi Tokyo yang baru, selain menjadi tempat wisata, Menara ini mempunyai fungsi sebagai pemancar sinyal televisi, Tokyo Sky Tree ini mempunyai bangunan yang unik sehingga menarik para turis dan wisatawan.

Baca juga : Mengenal Mangga Miyazaki, Buah Unik dari Jepang Berharga Fantastis

Menara ini merupakan menara tertinggi di dunia dan masih merupakan bangunan tertinggi di Jepang, Untuk melihat menara ini anda bisa menempuh dengan berjalan kaki dari Asakusa, Selain itu anda bisa dengan mudah juga dengan mengabungkan wisata keduanya dan bisa merasakan sisi tradisional dan modern arsitektur Jepang dalam setengah hari. Selain itu Anda dapat naik lift untuk menuju ke Tokyo Skytree Tembo Galleria yang berada di ketinggian 450 meter. Tokyo Skytree Tembo Galleria merupakan koridor pemandangan tertinggi dan saat Anda naik ke sana Anda akan merasakan seolah-olah “berjalan di langit”. Nikmatilah pemandangan langka yang tidak Anda temukan di kota lain!

banyak hal menarik lainnya untuk dilihat di sekeliling Tokyo Skytree Town. Selain itu kalian bisa Jelajahi 300 pertokoan dan restoran Tokyo yang banyak di antaranya yang bisa menjajakan suvenir berbentuk Tokyo Skytree. Pastikan anda juga mengunjungi lantai keempat dan kelima yang didedikasikan untuk benda-benda yang berkaitan dengan Jepang. Anda dapat bersantai di dekat kolam-kolam Akuarium Sumida, berwisata ke luar angkasa dalam Planetarium Tenku juga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.